Puluhan Kader Terpilih Ikuti Lakmud PAC IPNU-IPPNU Kertosono, Siap Lahirkan Kader yang Solutif
Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Kertosono sukses menggelar Latihan Kader Muda (LAKMUD) I di SMK Negeri 1 Kertosono, Jumat (10/10/2025) sampai Ahad (12/10/2025). Mengusung tema “Membangun Kader Yang Solutif Untuk Masa Depan Inovatif”, pengkaderan…
Antusiasme Peserta Lakmud 2025 PAC IPNU – IPPNU Loceret Terlihat Jelas Dalam Technical Meeting
Pimpinan Anak Cabang (PAC) IPNU IPPNU Kec. Loceret menggelar Technical Meeting Lakmud 2025 di MWC NU Loceret pada pukul 14.00-16.30 WIB, hari ahad (22/06/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk membahas dan menyepakati detail teknis kegiatan Lakmud, memastikan semua pihak terkait memiliki pemahaman yang sama tentang apa…
Begini Upaya Pelajar NU Baron cetak pelajar jiwa hijau
Pengkaderan dalam sebuah organisasi itu harus dilakukan salah satunya nya sebagai Re-generasi kedepannya. Hal tersebut dilakukan oleh Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Baron Adakan Latihan Kader Muda (LAKMUD) pada Jum’at-Minggu (11-13/11/12) di TPA Darussalam Dsn….