Pelajar NU Institut Teknologi Mojosari Gelar ‘Roan Akbar’ Jelang Ramadhan
Roan adalah istilah yang digunakan oleh para santri di lingkungan pondok pesantren untuk melakukan kegiatan bersih-bersih secara massal atau kerjabakti. Tradisi itu juga berlaku di tengah-tengah Nahdliyin dan masyarakat sekitar pesantren, atau kelompok masyarakat yang kulturnya dipengaruhi kebiasaan pesantren. sebagai upaya melestarikan tradisi roan dan sekaligus menyambut…